Dunia Cetak adalah perusahaan penyedia sarana promosi yang berkedudukan di Kota Batam, bergerak dalam bidang usaha Advertising (Percetakan, Bilboard, Banner, Spanduk, Undangan, Stempel dan segala macam jenis percetakan) dengan area operasional menjangkau seluruh wilayah Batam.
Kami tumbuh dan berkembang bersama pelanggan dan kini kami telah melayani puluhan pelanggan dari segmen korporat sejak Tahun 2003 dalam penyediaan sarana promosi Billboard, Baliho, Sign Board, Panel, Shop Painting, Car Branding serta Jasa pemasangan Spanduk, Banner dan Umbul-umbul.
Kami memiliki dan menyewakan puluhan lokasi iklan Billboard, Baliho, Mini Billboard dan Street Sign di Kota Batam dengan biaya ekonomis.
Percayakan pengelolaan komunikasi iklan anda kepada kami. Kami menawarkan Produk berkualitas, dan Biaya kompititif serta Penanggulangan kendala yang cepat.